KEUANGAN, KABARNUSANTARA.ID – Kewajiban bayar pajak melakat pada setiap wajib pajak, yang memiliki NPWP baik Pribadi maupun Badan, dalah hal ini banyak sekali kendala saat menyusun laporan pajak salah satunya bingung mengenai tahapan pelaporannya.
Berikut ini kami bagikan beberapa tips agar mudah bayar pajak dan gampang bikin laporan pajaknya.